Algoritma adalah Urutan langkah - langkah dalam menyelesaikan suatu masalah atau kegiatan yang tersusun secara sistematis dan logis.
Program adalah kumpylan pernyataan komputer yang mana metode dan tahapan sistematis dalam program adalah Algoritma.
Program ditulis dengan menggunakan bahasa pemograman jadi bisa disebut bahwa program adalah suatu implementasi dari bahasa pemograman.
Langkah - langkah menyelesaikan masalah
Masalah → Algorimta → Pemograman
1. Mengidentifikasi masalah atau kegiatan
2. Menulis atau menyusun Algoritma
3. Menerjemahkan
Sebelum kita membuat program ada baiknya kita mengetahui fungsi dari beberapa code didalam bahasa pemograman C.
- · Include : Pengarah prosesor kedalam suatu file
- · <stdio.h> : <Standart Input Output>
- · Main() : Awal dan Akhir dalam mengeksekusi program
- · { } : Tempat menulis Awal dan Akhir tubuh program
- · < : Mengenalkan nilai Variabel
- · Clrscr() : Membersihkan Layar
- · Printf : Menampilkan Kelayar
- · %d : Menghasilkan bilangan bulat
- · Getch : Membaca karakter
- · Int : Mengenalkan Variabel
- · \n : membuat baris baru
Notasi Algoritma
Bentuk dasar Algoritma ada 3 yaitu :
- · Algoritma sekuensial adalah semua langkah harus dilakukan secara runtut Dari hingga akhir dan urutannya tidak boleh di bolak – balik.
- · Algoritma Percabangan adalah Algoritma untuk memilih salah satu dari beberapa pilihan sehingga langkah yang dilakukan sesuai dengan langkah yang terpenuhi
- · Algoritma Perulangan adalah terdapat satu atau lebih kegiatan yang dilakukan secara terus menerus. Sampai kondisinya tidak terpenuhi lagi.
Ada 3 bentuk yang disajikan dalam menulis Algoritma
· Deskriptif menulis atau menyusun langkah – langkah penyelesaian masalah atau kegiatan dengan cara menguraikannya dengan menggunakan bahasa formal
· Flowchart adalah suatu gambar yang memperlihatkan urutan kegiatan dan hubungan antar proses menulis atau menyusun langkah – langkah penyelesaian masalah atau kegiatan dengan cara menguraikannya dengan menggunakan diagram.
· Pseudocode adalah menulis atau menyusun langkah – langkah penyelesaian masalah atau kegiatan dengan cara menguraikannya dengan mirip bahasa pemograman.
Ini beberapa contoh simbol dan fungsi flowchart
Oke semoga Artikel ini bermanfaat untuk kalian.