Apakah anda cukup terbuka untuk hal-hal baru? (Credit: Rich Tea) |
Beberapa Tips Membangun Karakter untuk Meraih Sukses Karier
Siapa yang ingin sukses? Pasti banyak deh yang mengacungkan tangan. Termasuk anda, betul? Yup, semua orang ingin sukses dalam hidup ini, termasuk dalam urusan karier dan pekerjaan. Tahukan anda bahwa kesuksesan seseorang dapat diraih dengan memiliki karakter yang sesuai. Satu hal harus anda tahu sebelum melanjutkan membaca tulisan ini adalah, bahwa karakter itu tidak dibawa sejak lahir. Ia bukan sesuatu yang sudah digariskan oleh Yang Maha Kuasa. Karakter bisa dibentuk melalui kebiasaan anda sehari-hari. Dan, sekali lagi, untuk meraih kesuksesan, anda memerlukan karakter-karakter tertentu. Berikut ini akan diberikan beberapa tips untuk membangun karakter-karakter yang dibutuhkan untuk sukses dalam karier.Teruskan Membaca »